DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga

Share on :
(Foto: Reuters)
(Foto: Reuters)
JAKARTA - Wakil Ketua DPR RI Priyo Budi Santoso mewakili lembaganya mempersilakan Lady Gaga menggelar konser di Jakarta pada hari Minggu, 3 Juni 2012.

Dia menilai, sejumlah pihak yang menentang terselenggaranya konser penyanyi asal Amerika Serikat itu seharusnya bisa menyampaikan aspirasi tanpa melalui intimidasi secara fisik.

"Saya menyarankan tidak perlu mengancam secara fisik karena memberikan citra kurang baik terhadap toleransi yang bangun," kata dia saat ditemui wartawan di gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Kamis (24/5/2012).

Priyo juga menyarankan kepada pihak promotor Big Daddy penyelenggara konser agar mentaati budaya yang dianut Indonesia, dengan tidak mempertontonkan penampilan vulgar.

"Asal sesuai dengan ketimuran saya rasa boleh-boleh saja," katanya lagi.

(tre)

DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga Gallery

DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga

0 comments on DPR Himbau Jangan Ada Kekerasan Saat Menentang Lady Gaga :

Post a Comment and Don't Spam!