Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban

Share on :
Radiohead (Foto: Reuters)
Radiohead (Foto: Reuters)
OTTAWA - Pihak berwenang di Kanada telah mulai menyelidik penyebab runtuhnya pangung Radiohead pada Sabtu, 16 Juni kemarin di Ontario, Kanada, hingga menewaskan satu teknisi drum bernama Scott Johnson.

Panggung roboh itu juga menimpa beberapa orang hingga terluka. Perusahaan Radiohead Ticker Tape Touring LLP, Live Nation, Optex Staging and Service, dan Nasco Staffing Solutions sedang berada dalam penyelidikan.

"Kami belum menentukan siapa yang paling bertanggung jawab. Jadi semua perintah berdirinya panggung diberikan kepada Live Nation. Mereka bertanggung jawab terhadap semua, bukan?" tutur seorang pejabat berwenang berbicara kepada media the Globe and Mail.

Namun pihak Live Nation belum mau memberikan keterangan."Kecelakaan ini sedang diselidiki, tapi kami tidak memiliki rincian lebih lanjut saat ini.

Sejauh ini, para peneliti tengah menyelidiki untuk mencari tahu penyebab runtuhnya panggung. (tre)

Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban Gallery

Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban

0 comments on Radiohead Diselidik Kasus Panggung Roboh yang Memakan Korban :

Post a Comment and Don't Spam!